PA Sumenep Selenggarakan Rapat Dinas Bulanan
pa-sumenep.go.id – Dalam rangka mempersiapkan dan merencanakan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke-78 serta HUT Mahkamah Agung RI yang ke-78, Ketua Pengadilan Agama Sumenep, Drs. H. Palatua, S.H., M.H.I, memimpin langsung rapat dinas bulanan pada hari Rabu (16/8/2023). Rapat tersebut diadakan di ruang sidang utama Pengadilan Agama Sumenep dengan dihadiri oleh para … Baca Selengkapnya