Hakim Mohammad Aghfar Musyaddad Ingatkan Tiga Poin Penting untuk Kinerja Optimal
pa-sumenep.go.id – Pada sore ini, Jumat (14/02/2025), telah berlangsung pelaksanaan apel sore di Pengadilan Agama Sumenep yang dipimpin langsung oleh Hakim PA Sumenep, Mohammad Aghfar Musyaddad, S.H. Dalam sambutannya, beliau menekankan tiga poin penting yang harus dijaga oleh seluruh aparatur Pengadilan Agama Sumenep dalam melaksanakan tugas dan kewajiban. “Jaga integritas, jaga korps Mahkamah Agung RI, dan … Baca Selengkapnya