PPNPN PA Sumenep Ikuti Pembinaan Biro Kepegawaian MA RI
pa-sumenep.go.id – Pada siang hari ini, Kamis, 29 Agustus 2024, Pengadilan Agama (PA) Sumenep menjadi tuan rumah untuk pembinaan yang diselenggarakan oleh Biro Kepegawaian Mahkamah Agung (MA). Acara ini berlangsung di ruang sidang utama PA Sumenep dan dihadiri oleh seluruh Pegawai Pemerintah Non-Pegawai Negeri (PPNPN) dari PA Sumenep. Pembinaan ini merupakan bagian dari upaya untuk menyatukan … Baca Selengkapnya