Pengadilan Agama Sumenep

MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

PENGADILAN AGAMA SUMENEP KELAS I A

MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

PENGADILAN AGAMA SUMENEP KELAS I A

Demi Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat Pencari Keadilan, Hakim dan Kepaniteraan PA Sumenep mengikuti Bimtek Bedah Berkas Perkara Kewarisan

pa-sumenep.go.id – Jumat (1/7) Hakim PA Sumenep, Dra. Hj. Nurul Qalbi, M.H.E.S., Nurjumaatun Agustinah, S.Ag., dan R. Abdul Berri H. L., S.Ag., M.Hum., Panitera PA Sumenep, Drs. H. Laseman, M.H., Panmud Permohonan PA Sumenep, Rahayuningrum, S.H., beserta Panitera Pengganti PA Sumenep, Suswati, S.H., mengikuti Bimtek Peningkatan Kompetensi Tenaga Teknis Peradilan Agama: Berkas Perkara Kewarisan secara … Baca Selengkapnya

PA Sumenep Memperoleh Piagam Penghargaan Terbaik III dalam Bidang Penilaian Kinerja SIPP di Lingkungan PTA Surabaya Tahun 2022

pa-sumenep.go.id – Pengadilan Agama Sumenep memperoleh penghargaan terbaik ke-3 kategori Penilaian Kinerja Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) di lingkungan PTA Surabaya Tahun 2022 pada acara “Pembinaan dan Rapat Koordinasi Percepatan Penyelesaian Perkara di Lingkungan Pengadilan Tinggi Agama Surabaya” yang dilaksanakan oleh PTA Surabaya di Hotel Shangri-La Surabaya pada Kamis 19 Mei 2022 s.d Jum’at 20 … Baca Selengkapnya

Wakil Ketua PA Sumenep, Jamadi Lc. M.E.I menjadi narasumber dalam “Kegiatan Sosialisasi Hukum Waris” oleh GOW Kab. Sumenep

pa-sumenep.go.id – Berdasar Surat Permohonan Nomor 08/Skr/GOW.Kab/V/2022, Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Sumenep mengundang Wakil Ketua PA Sumenep, Jamadi Lc. M.E.I. untuk menjadi narasumber dalam “Kegiatan Sosialisasi Hukum Waris” pada hari Kamis (19 Mei 2022) di Sekretariat TP PKK Kabupaten Sumenep, Jl. Panglima Sudirman Nomor 425, Kelurahan Pajagalan, Kec. Kota Sumenep. Sosialisasi ini berlangsung sejak pukul … Baca Selengkapnya

Baznas Prov. Jatim dan Sumenep menebar berkah kepada 500 anak yatim dan duafa di Kabupaten Sumenep

Sabtu, 23 April 2022, Ketua Pengadilan Agama Sumenep menghadiri acara “Berkah Ramadhan Untuk Yatim dan Dhuafa bersama Gubernur Jawa Timur”. Acara ini dilaksanakan di Pendopo Agung Keraton Sumenep dan dihadiri langsung oleh Moh. Roziqi, selaku Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Provinsi Jawa Timur dan Moh. Jasuli, selaku Ketua Baznas Kabupaten Sumenep. Dilansir dari laman … Baca Selengkapnya

KPA Sumenep menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Semeru 2022 Sebagai Persiapan Mudik Hari Raya Idul Fitri 1443 H

Jumat, (22/04), Ketua Pengadilan Agama Sumenep mengikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Semeru 2022 dengan tema “Apel Gelar pasukan Operasi Ketupat Semeru 2022 wujud sinergi Polri dengan Instansi Terkait untuk menjamin masyarakat aman dan sehat dalam perayaan Idul Fitri 1443 H di wilayah hukum Polres Sumenep” yang dilaksanakan di Lapangan Apel Sanika Satyawada Polres Sumenep. … Baca Selengkapnya

Penandatanganan MOU antara Badilag dengan UIII

pa-sumenep.go.id-Rabu (20/04) Jamadi, Lc. M.E.I. selaku Wakil Ketua Pengadilan Agama Sumenep mengikuti zoom meeting dari ruang Media Center PA Sumenep terkait Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Direktorat Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung RI (Badilag) dengan Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII) . Wakil Ketua PA Sumenep sedang mengikuti zoom meeting acara penandatanganan MOU (Foto: Uda) Penandatanganan … Baca Selengkapnya