Memperingati Hari Santri Nasional, Aparatur PA Sumenep Berpakaian Ala Santri
pa-sumenep.go.id – Pagi ini, Senin, 23 Oktober 2023, kantor Pengadilan Agama (PA) Sumenep menggelar apel pagi di halaman depan kantor. Acara ini diawali dengan sambutan hangat dari Bapak Hakim Pengadilan Agama Sumenep, Hirmawan Susilo, S.H., M.H. yang bertindak sebagai pembina apel. Hal yang menarik dari apel kali ini adalah dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional, aparatur … Baca Selengkapnya